Refleksi 2023: Jangan Kehilangan Harapan

Judul tulisan kali ini terinspirasi dari salah satu kutipan video kajian Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri Hafidzahullah. Beliau berkata, bahwasanya sebabak belur apapun seseorang dalam menghadapi masalah kehidupan, Insyaa Allah dia akan tetap berjalan tegap selama dia masih punya harapan. Dan sebaik-baiknya tempat untuk menggantungkan harapan adalah Allah subhanahu wa ta'ala. Bagi saya, tahun ini menjadiLanjutkan membaca "Refleksi 2023: Jangan Kehilangan Harapan"

Reborn

Halo, Coffee Lady di sini. Senang bisa menyapa kembali. Hari ini, Bogor masih setia dengan mataharinya yang terik, tidak ada sedikitpun tanda-tanda hujan yang mengintip. Selamat pagi, para budak korporat yang gajiannya cuma numpang lewat. Makin dihemat, kok malah makin sekarat? Hahaha Dengan apa kalian mengawali pagi ini? Secangkir kopi, sepotong roti, atau bising alarmLanjutkan membaca "Reborn"

Begitulah Manusia

Aku punya satu kebiasaan buruk yang masih aku pelihara sampai sekarang. Sebagai seorang introvert, aku lebih banyak membutuhkan waktu untuk menyendiri. Terutama setelah lelah beraktivitas seharian, aku harus meluangkan waktu sendirian untuk me-recharge energi. Kadang waktu-waktu tersebut aku gunakan untuk mengeksplor hal-hal baru. Atau sekadar goleran sambil scroll-scroll gak karuan. Kalau sudah terlanjur nyaman, akuLanjutkan membaca "Begitulah Manusia"

My Special Twenty

Memasuki usia 20 tahun. For me personally, di usia segini saya mulai merasakan banyak sekali kebimbangan dalam hidup. Saya seperti orang linglung yang baru saja bangun dari tidur, lalu dihadapkan dengan begitu banyak hal yang harus saya selesaikan dan putuskan. Kemarin-kemarin saya kemana aja? Kalau di 19 tahun kemarin, saya hanya tau belajar dan bagaimanaLanjutkan membaca "My Special Twenty"

Jadilah Sadar Saat Bertengkar

Sebagai makhluk sosial, kita pasti pernah bertengkar. Baik dengan teman, keluarga, sahabat, atau pasangan. Pertengkaran bisa mengubah situasi layaknya medan perang, tatkala dua orang yang terlibat saling melempar peluru argumen atau pembelaan. Dalam pertengkaran, seseorang bisa terlihat sangat menjengkelkan. Seringkali, seseorang lepas kendali dan lupa diri saat kepalanya dipenuhi emosi. Kita bisa saja tidak mengenaliLanjutkan membaca "Jadilah Sadar Saat Bertengkar"

Happy Anniversary, Coffee Lady!

Alhamdulillah, atas izin Allah Coffee Lady bisa bertahan sampai sejauh ini. Kemarin, aku menerima notifikasi dari wordpress bahwa genap setahun sudah blog ini berdiri. Bahagia, bisa membersamai orang lain lewat tulisan-tulisanku di sini. Setahun mungkin bukan sebuah pencapaian besar. Namun, mempertahankannya untuk tidak gulung tikar adalah perjuangan yang cukup sukar. Blog ini akan selalu menjadiLanjutkan membaca "Happy Anniversary, Coffee Lady!"

I Failed, but It wasn’t Too Bad

Kegagalan sering membuahkan rasa kecewa pada orang yang mengalaminya. Ketika usaha yang seseorang lakukan tidak sebanding dengan hasil yang ia dapatkan, tidak jarang ia akan merasa sedih dan kecewa dengan dirinya sendiri. Kegagalan bukanlah sebuah garis finish yang membuatmu akhirnya berhenti berusaha. Justru, ia adalah gerbang dari terbukanya kesempatan-kesempatan lain berikutnya. Orang yang sukses merupakanLanjutkan membaca "I Failed, but It wasn’t Too Bad"

Susah Fokus, Tugas Jadi Gak Keurus!

Ada kalanya kita dihadapkan pada kegiatan yang menuntut konsentrasi yang tinggi. Maka, tatkala pikiran kita buyar, pekerjaan tidak akan selesai sesuai harapan. Hal ini sudah pasti mengganggu, karena bisa berdampak buruk pada progress pekerjaan yang sedang kita lakukan. Melatih diri untuk bisa konsentrasi bukanlah suatu hal yang mudah, tetapi bisa dipelajari dan diterapkan. Pertama, kitaLanjutkan membaca "Susah Fokus, Tugas Jadi Gak Keurus!"

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Ayo mulai